Vaksinasi Booster di Kecamatan Tak Bisa Digelar
PAMEKASAN,MADURANET - Puskesmas Kecamatan Kadur, Kabupaten Pamekasan belum bisa mendistribusikan vaksin booster atau vaksin dosis ketiga. Penyebabnya karena vaksinasi untuk dosis 1 dan dosis 2 belum memenuhi target. Pencapaian vaksinasi ...